Debat Terbuka Pilkada Malaka Tiga Paslon Beradu Gagasan Program Kerja
Betun, KontasMalaka.com, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Malaka menggelar debat terbuka bagi tiga pasangan calon bupati dan wakil bupati Pilkada Malaka. Dalam debat tersebut, tiga paslon beradu gagasan tentang program…
Buku Garis Waktu Karya Pembina KONTAS Malaka Diterbitkan
Betun, KontasMalaka.com, Warga Komunitas Wartawan Perbatasan (KONTAS) Malaka patut berbangga, karena prestasi yang dicapai. Buku berjudul Garis Waktu karya, Robertus Bria Seran, pembina KONTAS Malaka diterbitkan KOMPAS Gramedia atas kerja…
Gempa Bumi di Litamali Malaka, Tim Siaga Bencana Desa Selamatkan Ibu Hamil dan Anak Disabilitas
Kobalima, KontasMalaka.com, Bencana alam datang tiba-tiba. Gempa bumi terjadi di Desa Litamali Kecamatan Kobalima Kabupaten Malaka. Tim Siaga Bencana Desa (TSBD) Litamali berhasil menyelamatkan seorang ibu hamil dan anak disabilitas.…
Warga Litamali Malaka Dibekali Kemampuan Penanggulangan Bencana
Kobalima, KontasMalaka,com, Warga Desa Litamali Kecamatan Kobalima Kabupaten Malaka dibekali dengan pengetahuan dan keterampilan penanggulangan bencana. Pembekalan itu dilakukan melalui pelatihan pengurangan resiko bencana (PRB). Penanggungjawab Program ARR YKPA Belu,…
Warga Lakekun Apresiasi Pelatihan PRB Program YKPA Mitra ChildFund Internasional
Kobalima, KontasMalaka.com, Warga Desa Lakekun Kecamatan Kobalima mengapresiasi pelatihan pengurangan resiko bencana (PRB) program Yayasan Karunia Pengembangan Anak (YKPA) mitra ChildFund Internasional di Indonesia. Apresiasi itu disampaikan Yohanes O. Asimu,…
Pasca Pelatihan PRB Desa Lakekun Dampingan YKPA, Pemdes dan Warga Siap Eksekusi Aksi Nyata
Kobalima, KontasMalaka.com, Pelatihan pengurangan resiko bencana (PRB) program dampingan Yayasan Karunia Pengembangan Anak (YKPA) yang didonasi ChildFund Internasional di Indonesia bagi warga Desa Lakekun Kecamatan Kobalima berakhir. Pemerintah dan warga…
Adu Argumen Peserta Diskusi Kelompok PRB di Lakekun Seru
Kobalima, KontasMalaka.com, Hari kedua pelatihan pengurangan resiko bencana (PRB) bagi orang muda di Desa Lakekun Kecamatan Kobalima menciptakan suasana tersendiri. Adu argumen peserta diskusi kelompok tersebut membuat suasana tambah seru.…
Pra Tes Awali Pelatihan Pengurangan Resiko Bencana bagi Orang Muda Lakekun
Kobalima, KontasMalaka.com, Yayasan Karunia Pengembangan Anak (YKPA) yang didonasi ChildFund Internasional di Indonesia terus berkarya dengan menyentuh isu-isu terkini. Isu perubahan iklim menjadi salah satu perhatiannya, sehingga YKPA melaksanakan program…
Pemdes Lakekun Utara Tindak Lanjuti Pelatihan PRB Program YKPA
Kobalima, KontasMalaka.com, Pemerintah Desa (Pemdes) Lakekun Utara Kecamatan Kobalima menindaklanjuti pelatihan pengurangan resiko bencana (PRB) program Yayasan Karunia Pengembangan Anak (YKPA). Pelatihan itu ditindaklanjuti dengan pembentukan dan pengukuhan Tim Siaga…